Kartini’s Day
adalah sebuah terobosan program kerja OSIS terbaru yang pertama dilaksanakan
pada tahun 2012 ini. Acara ini adalh proker yang dibawahi oleh sekbid VIII yang
bertujuan untuk mencari para calon “MAS dan MBAK SMANDA 2012”. Acara yang diketuai oleh Tiara dan wakilnya Lutfiana mengangkat tema CLASSICAL CULTURE karena ingin menampilkan
kesan classic dalam budaya kartini zaman sekarang. Untuk memilih dan menentukan
para calon “MAS dan MBAK SMANDA 2012” jadi kita harus memilah dan memilih
sesuai dengan bibit, bobot dan bebet nya melalui tahapan-tahapan tes berikut:
·
Tahap I : 10 April 2012
Ilmu Pengetahuan
Umum (27 besar)
·
Tahap II :
12 April 2012
Lomba Debat (15
besar)
·
Tahap III :
21 April 2012
Wawancara dan Minat
Bakat (10 besar)
Puncak pemilihan mas dan mbak smanda yaitu
pada 21 april 2012 tepat dimana hari itu adalah Hari Kartini. Untuk
memperingati hari bersejarah tersebut selain OSIS mengadakan acara pemilihan
mas dan mbak smanda yaitu sekolah mewajibkan seluruh siswa nya memakai kebaya
untuk perempuan dan batik casual untuk siswa laki-laki. Jadi suasana kartini
pun hangat menyelimuti lingkungan SMA 2 Semarang.
Saat pembukaan acara kartini
berlangsung,semua anak anak smanda pun sangat bergairah menunggu penampilan
fashion show dari 10 besar penampilan mas dan mbak smanda. Setelah penampilan
fashion show 10 besar tersebut, masing-masing calon mas dan mbak menampilkan
minat bakatnya sesuai dengan urutan nya. Disamping itu, acara kartini juga
menampilkan dance smanda dan penampilan band anak smanda tak luput juga
penampilan MAS dan MBAK SMANDA 2011 yaitu Faris dan Atika. Setelah semua menampilkan
minat bakatnya, terpilihlah 3 besar mas dan mbak smanda 2012 yang dipilih oleh
juri guru. 3 besar yang terpilih adalah
Mela, Asyrof, Yora, Burhan, Sheila, dan Krisma. Jantung para 3 besar pun
berdebar-debar karena persaingan untuk menjadi mas dan mbak smanda 2012 pun
ketat. Akhirnya Atika menyematkan mahkotanya ke Mela XI IA 7 dan Faris
menyematkan blankon nya ke Asyrof XI IA 5, artinya terpilihlah Mela dan Asyrof
sebagai Mas dan Mbak SMANDA 2012. Inilah daftar yang memenangkan kategori dalam
acara kartin day ajang pemilihan mas dan mbak smanda :
1. The
Winner Mas SMANDA :
Bayiruddin Asyrof XI IA 5
2. The
Winner Mbak SMANDA : Mella Anyndya H XI IA 7
3. Runner
Up 1 Mas SMANDA :
Felicia Yora XI IA 4
4. Runner
Up 1 Mbak SMANDA:
Krisma Eka XI IS 1
5. Runner
Up 2 Mas SMANDA :
Dewani Sheila X 8
6. Runner
Up 2 Mbak SMANDA:
Burhan F. XI IS 2
7. The
Best Couple :
1. Krisma Eka XI IS 1
2. Hanny Nurmalita X4
8. Duta
Persahabatan SMANDA: 1. Adiel Megido XI IA 1
2. Onny Permatasari XI IA 5
9. Best
Talented Mas SMANDA : Fitriya Marta XI IA 6
10. Best
Talented Mbak SMANDA: M. Arkan Z. K. XI IS 4

SOCIALIZE IT →